Bahaya!!! 5 Kebiasaan Mandi Yang Salah Mengancam Kesehatan Kulit Dan Tubuh, Nomer 5 Sering Kita Lakukan...
Ibu Dan Anak - Mandi memang sudah jadi kebutuhan dan aktivitas sehari-hari. Tapi sudahkah kita mandi dengan benar? Karena ternyata ada kebiasaan-kebiasaan mandi yang sebaiknya tak dilakukan demi menjaga kebersihan dan kesehatan tubuh kita. Ada hal-hal yang sebaiknya tak dilakukan ketika mandi. Juga ada kebiasaan-kebiasaan yang seharusnya dihentikan saat mandi. Selengkapnya, mari kita bahas satu per satu di Ibu Dan Anak . Bahaya!!! 5 Kebiasaan Mandi Yang Salah Mengancam Kesehatan Kulit Dan Tubuh, Nomer 5 Sering Kita Lakukan... a) Menggosok Kulit Pakai Handuk Secara Berlebihan Dikutip dari familyshare.com, Patricia Ferris seorang dermatolog mengatakan bahwa semakin bertambah usia, kulit kita jadi makin gampang kering. Sehingga kalau setelah mandi, kulit langsung digosok pakai handuk secara berlebihan, maka kulit bisa jadi terasa sangat kering dan pastinya terasa tidak nyaman. Lalu bagaimana solusinya? Untuk mengeringkan kulit setelah mandi, tepuk-tepukkan